Translate

klik jika kalian membutuhkan :)

Cara Mudah Membuat Animasi Stop Motion Dengan Android

Hai-hai sobat Caku :), kali ini Caku akan memberikan informasi tentang cara mudah membuat animasi stop motion dengan smartphone sobat :).

Berkembangnya teknologi membuat segala hal menjadi lebih mudah. Imbasnyapun sungguh positif, orang-orang dengan low budget (Caku pun :v) dapat membuat animasi dengan mudah hanya bermodalkan smartphone, aplikasi dan model/gambar yang ingin dijadikan animasi.

Berikut bahan membuat animasi stop motion:

  1. Stop Motion Studio app, bisa Download disini atau di playstore
  2. Kinemaster pro app, Download disini
  3. Gambar atau boneka. Terserah sobat mau bikin animasi apa
  4. Musik untuk backsound (yang ini terserah sobat mau menambahkan atau tidak)
  5. Cerita tentunya
Cara membuat:
  1. Siapkan gambar atau boneka yang ingin dibuat animasi
  2. Buka aplikasi stop motion studio, buat project baru, klik icon foto. Ambil gambar, gerakkan, ambil, gerakkan sampai terbentuk video animasi yang diinginkan.
  3. Simpan project dengan menekan icon share, tekan save as dan pilih resolusinya
  4. Edit animasi menggunakan kinemaster untuk menambahkan musik dan lainnya.
  5. Share ke teman2 kalian 😁.
Ini nih animasi sederhana dari Caku :)
See ya~~

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Cara Mudah Membuat Animasi Stop Motion Dengan Android"

Posting Komentar